Gol tersebut adalah gol ke-9 Messi ke gawang Arsenal di Liga Champions. Itu mengantarkannya mengukir sebuah rekor anyar.
9 - Lionel Messi has set a new Champions League record by scoring more goals vs a single opponent than anyone else (9 v Arsenal). Favourite.
— OptaJoe (@OptaJoe) March 16, 2016
Messi mengukir sebuah rekor Liga Champions, yakni mencetak gol lebih banyak melawan satu klub tertentu dibandingkan pemain-pemain lain. Dia melakukannya dalam enam pertemuan kontra Arsenal.
Lionel Messi vs Arsenal di Liga Champions
2009/10 - perempat final - Arsenal 2-2 Barcelona
2009/10 - perempat final - Barcelona 4-1 Arsenal (4 gol)
2010/11 - 16 besar - Arsenal 2-1 Barcelona
2010/11 - 16 besar - Barcelona 3-1 Arsenal (2 gol)
2015/16 - 16 besar - Arsenal 0-2 Barcelona (2 gol)
2015/16 - 16 besar - Barcelona 3-1 Arsenal (1 gol).
Lionel Messi vs Arsenal di Liga Champions
Main: 6
Menang: 4
Seri: 1
Kalah: 1
Gol: 9.
Kemenangan 3-1 di Camp Nou dini hari tadi memastikan Barcelona menyingkirkan Arsenal dengan agregat 5-1. Barcelona pun melangkah ke perempat final bersama Wolfsburg, Real Madrid, Benfica, PSG, Atletico Madrid, Manchester City dan Bayern Munchen. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Pantau Joshua Kimmich di Munchen
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:27
-
Patrick Kluivert Berambisi Latih Barcelona
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:08
-
Brewokan, Ranfinha Kembali Berlatih Bersama Barca
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:05
-
Bikin Blunder Lawan Barca, Koscielny Dicap Kriminal
Liga Champions 17 Maret 2016, 21:21
-
Tepis Rumor Barca, Alaba Nego Kontrak di Bayern
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 20:33
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR