Ribery merupakan salah satu finalis bersama Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi. Ribery kecewa karena menengarai penilaian Ballon d'Or hanya berdasarkan perolehan gol semata.
"Untuk setiap pencetak gol terbanyak, ada penghargaan Golden Boot, bukan? Saya sudah memenangkan segalanya bersama Bayern Munich, dan Ronaldo tidak memenangkan apa pun pada 2013," keluh Ribery.
Ia menambahkan bahwa ia sudah cukup bangga bisa menjadi salah satu finalis. Hanya saja, ia kian yakin bahwa gelaran Ballon d'Or memang penuh dengan aroma politik.
"Jangan salah, saya bangga berada di sana. Tapi saya merasa saya layak menjadi pemenang. Semua orang mengatakan saya layak menang. Sekarang saya harus bisa menghapus kekecewaan - terlalu banyak politik di Ballon d'Or," imbuhnya. (az/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solskjaer: Hanya Ada 4 Striker Yang Setara Dengan Aguero
Liga Inggris 20 Januari 2014, 18:47
-
Ribery: Ronaldo Tak Menangkan Apa Pun Pada 2013
Liga Champions 20 Januari 2014, 18:23
-
Ketika Kehebatan Messi Sirna Oleh Kegemilangan Keylor Navas
Open Play 20 Januari 2014, 15:08
-
EDITORIAL: Kandidat Juara La Liga Resmi Tiga
Editorial 20 Januari 2014, 13:37
-
Skandal Ballon d'Or Masih Berlanjut
Liga Champions 20 Januari 2014, 06:39
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR