Carlo Ancelotti telah memilih 19 pemain yang akan dibawanya dalam pertandingan tersebut. Ada beberapa nama yang tidak masuk dalam skuat kali ini.
Cristiano Ronaldo yang mengalami cedera paha kiri dicoret lebih awal. Kabarnya, posisi Ronaldo akan ditempati oleh pemain muda Jese Rodriguez.
Di lini belakang, nama Raphael Varane juga tidak muncul. Artinya, Madrid masih akan mengandalkan duet Pepe dan Sergio Ramos. Bisa juga Ancelotti akan memberikan kesempatan bermain kepada Nacho yang selama ini jarang dapat kesempatan.
Berikut adalah skuat Madrid untuk menghadapi Galatasaray:
Penjaga gawang: Casillas, Diego López, Jesús.
Bek: Pepe, Ramos, Marcelo, Carvajal, Arbeloa, Nacho.
Gelandang: Bale, Xabi Alonso, Casemiro, Di María, Isco, Illarra, José Rodríguez.
Penyerang: Benzema, Jesé, Morata. (RMFC/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan Bernabeu ke Amerika Serikat
Bolatainment 26 November 2013, 22:23
-
PSG Akan Perpanjang Kontrak Blanc
Liga Eropa Lain 26 November 2013, 22:15
-
Ancelotti: Madrid Selalu Incar Kemenangan
Liga Champions 26 November 2013, 21:58
-
Ronaldo dan Varane Out Dari Skuat Madrid Untuk Galatasaray
Liga Champions 26 November 2013, 20:49
-
Redknapp: Spurs Loyo Karena Ditinggal Bale
Liga Inggris 26 November 2013, 20:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR