Musim panas lalu PSG menunjuk Blanc sebagai pelatih yang baru setelah ditinggal Carlo Ancelotti yang hijrah ke Real Madrid. Sempat muncul keraguan apakah Blanc merupakan sosok yang tepat untuk membawa PSG mempertahankan gelar Ligue 1.
Ternyata Blanc mampu menjawab semua keraguan yang dialamatkan kepadanya. Malahan mantan penggawa timnas Prancis itu berpeluang membesut PSG sampai 2016.
Menurut media Le Parisien, kontrak barunya nanti akan berakhir sampai tahun 2015. Namun ada opsi perpanjangan setahun lagi bila Blanc berhasil memenangkan gelar Ligue 1 tahun itu. Selain itu Ia juga akan menerima gaji enam juta euro per tahun.
PSG saat ini kokoh di puncak klasemen Ligue 1 dengan 34 poin dari 14 laga. Terpaut empat poin dari peringkat kedua Lille.
(isf/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan Bernabeu ke Amerika Serikat
Bolatainment 26 November 2013, 22:23
-
PSG Akan Perpanjang Kontrak Blanc
Liga Eropa Lain 26 November 2013, 22:15
-
Ancelotti: Madrid Selalu Incar Kemenangan
Liga Champions 26 November 2013, 21:58
-
Ronaldo dan Varane Out Dari Skuat Madrid Untuk Galatasaray
Liga Champions 26 November 2013, 20:49
-
Redknapp: Spurs Loyo Karena Ditinggal Bale
Liga Inggris 26 November 2013, 20:40
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR