Cristiano Ronaldo baru saja memperpanjang kontraknya bersama Los Blancos untuk lima tahun ke depan. Hal itu tentunya akan menjadi motivasi baginya untuk memberikan performa terbaik di laga perdana Liga Champions Grup B.
Belum lagi pemain baru dan termahal di dunia; Gareth Bale, sudah mencetak gol debut saat melawan Villarreal. Tentunya kedatangan pemain Wales itu juga menjadi ancaman bagi Didier Drogba dkk.
Sementara untuk Xabi Alonso, Marcelo dan Fabio Coentrao, ketiganya bakal absen di laga tersebut akibat cedera. Berikut daftar skuad Real Madrid selengkapnya:
Kiper: Casillas, Diego López and Jesús.
Bek: Pepe, Ramos, Khedira, Carvajal, Arbeloa, Nacho and Casado.
Gelandang: Bale, Casemiro, Modric, Di María, Isco and Illarramendi.
Penyerang: Cristiano Ronaldo, Benzema, Jesé and Morata.[initial]
Diego Lopez Mengais Dukungan Untuk Casillas
Ancelotti Tegaskan Jatah Casillas di Liga Champions
Sudutkan Bale, Zlatan Dikecam Zidane
Detail Mega Kontrak Ronaldo (rmfc/rdt)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuat Liga Champions Madrid Hadapi Galatasaray
Liga Champions 15 September 2013, 23:05
-
Ronaldo: Manchester United Adalah Masa Lalu
Liga Spanyol 15 September 2013, 22:32
-
Diego Lopez Mengais Dukungan Untuk Casillas
Liga Spanyol 15 September 2013, 21:55
-
Ronaldo Putuskan Bertahan Sejak Akhir Musim Lalu
Liga Spanyol 15 September 2013, 20:52
-
Ronaldo Perpanjang Kontrak di Real Hingga Pensiun
Liga Spanyol 15 September 2013, 20:19
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR