Sudah lama United dikaitkan dengan Ramos. Setan Merah bahkan juga dikabarkan bersedia melakukan barter antara Ramos dengan David De Gea, dan mereka mau membayar lebih untuk barter itu.
Namun Madrid masih bergeming ingin membeli De Gea secara langsung tanpa melibatkan Ramos. Florentino Perez bahkan mengindikasikan tidak akan melepas Ramos saat memberikan pidato dalam perpisahan Iker Casillas.
Namun United tidak menyerah. El Pais mengabarkan bahwa akhir pekan lalu United sudah melayangkan tawaran sebesar 60 juta euro kepada Madrid. Jika Madrid menerima tawaran itu, United akan membuka jalan untuk transfer De Gea.
Pelatih United Louis van Gaal sendiri sudah mengindikasikan bahwa klubnya belum menyerah mengejar Ramos. Secara terbuka, Van Gaal mengakui bahwa situasi transfer Ramos saat ini masih 'dalam proses' untuk bisa diwujudkan. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertukaran Ramos-De Gea Memasuki Babak Baru?
Liga Inggris 22 Juli 2015, 18:34 -
Eks Kiper Spanyol Pertanyakan Keputusan Real Madrid Rekrut Casilla
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:20 -
Madrid Inginkan Ricardo Rodriguez
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:04 -
Diminati Madrid, Ferdinand Kirim Pesan untuk De Gea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 15:49 -
Perez Jadikan Ronaldo Center Madrid
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 15:23
LATEST UPDATE
-
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Villarreal - Nonton La Liga di Vidio
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:00 -
Lukai Sang Mantan, Declan Rice Jadi Man of the Match Arsenal vs West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:45 -
Prediksi Lille vs PSG 6 Oktober 2025
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2025, 23:39 -
Prediksi Juventus vs AC Milan 6 Oktober 2025
Liga Italia 4 Oktober 2025, 23:36 -
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR