Bola.net - - Final Liga Champions 2017/18 di Kiev, di mana Real Madrid mengalahkan Liverpool 3-1 menyisakan cukup banyak perdebatan. Satu yang paling mendapatkan perhatian adalah insiden antara Sergio Ramos dengan Mohamed Salah, yang berujung pada cederanya bahu pemain Liverpool asal Mesir tersebut.
Menurut Ramos, cedera itu adalah kesalahan Salah sendiri. Ramos berkata bahwa Salah yang terlebih dahulu memegang tangannya sebelum mereka berdua terjatuh.
Salah lantas menyerang balik Ramos. Dia melakukannya dalam sebuah wawancara dengan Marca. Berikut beberapa kutipannya.
Bagaimana kondisi cedera Anda?
"Sekarang sudah lebih baik. Saya harap bisa tampil di laga pertama melawan Uruguay, tapi itu tergantung kondisi saya sebelum laga nanti."
Cedera di Kiev, di tengah-tengah final Liga Champions, apakah itu momen terburuk dalam karier Anda?
"Ya."
Apakah Anda sempat khawatir tak bisa berpartisipasi di Piala Dunia?
"Ketika saya jatuh, ada kombinasi sakit fisik dan begitu banyak kecemasan. Juga kemarahan dan kesedihan karena tak bisa melanjutkan bermain di final Liga Champions. Beberapa saat kemudian, saya juga memikirkan kemungkinan tak bisa bermain di Piala Dunia, dan itu menyesakkan."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Insiden di Kiev

Tentang jatuhnya dengan Sergio Ramos, apakah itu normal?
"Entahlah. Mungkin?"
Beberapa hari lalu, Sergio Ramos berkata: "Dia mengait lengan saya terlebih dahulu dan saya juga jatuh ke sisi yang berbeda. Bahkan, lengan yang cedera berada di sisi lain." Apa pendapat Anda?
"Itu lucu..."
Ramos juga berkata: "Jika mendapatkan suntikan penahan rasa sakit, dia pasti masih bisa bermain di babak kedua." Apakah Anda setuju?
"[Tertawa] Komentar saya adalah bahwa tak apa-apa jika orang yang membuat kita menangis, lalu membuat kita tertawa. Mungkin dia juga bisa memastikan apakah saya akan siap untuk Piala Dunia?"
Sergio Ramos katanya mengirim pesan...
"Dia memang mengirim pesan, tapi saya tak pernah bilang kepadanya kalau saya 'baik-baik saja'."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger ke Madrid? Petit: Takkan Pernah Terjadi
Liga Spanyol 9 Juni 2018, 21:31
-
Tentang Komentar-komentar Ramos, Mohamed Salah: Lucu
Liga Champions 9 Juni 2018, 19:00
-
Dikaitkan Madrid, Alaba Tegaskan Bertahan di Bayern
Liga Eropa Lain 9 Juni 2018, 16:05
-
Van Der Sar: MU Tidak Akan Pernah Jual De Gea
Liga Inggris 9 Juni 2018, 13:00
-
Harry Kane Lepas, Madrid Fokus Buru Dybala
Liga Spanyol 9 Juni 2018, 12:30
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR