Tevez memperkirakan pertandingan nanti akan berjalan tak kalah sulit seperti yang berlangsung di Santiago Bernabeu. Ia juga mengisyaratkan keinginan memenangkan seluruh sisa pertandingan Juve di Grup B Liga Champions.
"Saya yakin pertandingan akan berjalan sulit, seperti di Bernabeu lalu. Real Madrid sangat kuat, tak perlu diragukan lagi. Tapi kami melihat tiga laga terakhir ini sebagai final; kami harus bisa memenangkan semuanya," tegas Tevez seperti dikutip situs resmi UEFA.
Tevez lalu juga sudah bersiap untuk menghadapi calon lawan yang juga sahabatnya, Cristiano Ronaldo. Ia mengakui bahwa Ronaldo adalah pemain hebat, tapi ia tidak merasa iri dengan apa yang dimiliki CR7 saat ini.
"Kita semua tahu kemampuan Cristiano. Dia adalah pemain hebat dan kami harus bisa memastikan dia tidak bermain bagus. Cristiano adalah pemain fenomenal, tapi saya tidak iri kepadanya," imbuhnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuat Madrid Kontra Juve; Alonso is Back!
Liga Champions 4 November 2013, 23:44
-
Calderon: Juve Adalah Mimpi Buruk Madrid
Liga Champions 4 November 2013, 23:19
-
Kontra Madrid, Conte Tak Curigai Wasit
Liga Champions 4 November 2013, 22:58
-
Capello Yakin Juventus Bangkit di Liga Champions
Liga Champions 4 November 2013, 22:30
-
Tevez Berharap Dukungan Penuh Suporter Juventus
Liga Champions 4 November 2013, 22:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR