Publik Old Trafford seakan tak percaya ketika melihat wasit mengeluarkan kartu merah untuk pelanggaran Nani terhadap Alvaro Arbeloa. Pelatih United Sir Alex Ferguson sampai tak mau menghadiri konferensi pers usai pertandingan karena kecewa berat.
Namun UEFA menegaskan bahwa wasit asal Turki itu tak akan dijatuhi sanksi apa pun. Kubu organisasi sepakbola Eropa itu memilih untuk menerima laporan pertandingan dari semua pihak terkait untuk menentukan langkah selanjutnya.
"Kami tidak melihat masalah dengannya (Cuneyt Cakir). tak ada masalah mengenai kartu merah dan kami akan menunggu laporan pertandingan dari delegasi pertandingan dan pengawas wasit. Jika memang ada masalah, kami akan bertindak," ujar juru bicara UEFA.
Selain itu, UEFA juga menambahkan bahwa Cakir tak akan dikenai hukuman larangan memimpin pertandingan. Sedangkan Nani tetap akan mendapatkan hukuman otomatis larang bertanding satu kali akibat kartu merah itu. [initial]
Graham Poll: United Bisa Saja Dapat Dua Kartu Merah
Kicauan Jagat Sepakbola Atas Kartu Merah Nani (idp/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 6 Maret 2013, 23:15

-
Pique Terancam Hukuman Akibat Kritik Wasit
Liga Spanyol 6 Maret 2013, 22:57
-
Diego Lopez: Malam Yang Tak Akan Dilupakan Madrid
Liga Champions 6 Maret 2013, 22:02
-
Madrid-Atleti Setuju Bermain di Bernabeu
Liga Spanyol 6 Maret 2013, 21:48
-
'Masa Depan Rooney di United Sudah Habis'
Liga Champions 6 Maret 2013, 21:27
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR