Pertemuan itu kabarnya hanya menjadi formalitas saja karena kedua klub sudah menjalin komunikasi setelah sama-sama memastikan lolos ke final. Kedua kubu disebut sudah mencapai kesepakatan verbal untuk menggelar laga itu di Santiago Bernabeu.
Sebelumnya sempat terjadi perdebatan antara Madrid dan Atleti. Mereka punya pandangan sendiri mengenai venue terbaik untuk final kali ini.
Real Madrid mengusulkan kedua tim bermain di Camp Nou dengan pertimbangan stadion itu memiliki kapasitas yang besar. Sementara itu, Atleti ingin laga digelar di kota Madrid saja agar fans kedua tim tak perlu bepergian jauh.
Pada akhirnya, kedua klub bisa mencapai kesepakatan untuk memilih Santiago Bernabeu meski dengan beberapa penyesuaian. Bernabeu lebih dipilih ketimbang Vicente Calderon karena kapasitasnya yang lebih besar. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 6 Maret 2013, 23:15

-
Pique Terancam Hukuman Akibat Kritik Wasit
Liga Spanyol 6 Maret 2013, 22:57
-
Diego Lopez: Malam Yang Tak Akan Dilupakan Madrid
Liga Champions 6 Maret 2013, 22:02
-
Madrid-Atleti Setuju Bermain di Bernabeu
Liga Spanyol 6 Maret 2013, 21:48
-
'Masa Depan Rooney di United Sudah Habis'
Liga Champions 6 Maret 2013, 21:27
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR