Pada 17 Agustus silam, Celtic melawan Hapoel Beer-Sheva asal Israel pada pertandingan kualifikasi Liga Champions di Celtic Park. Pada laga ini, para fans Celtic melakukan aksi mengibarkan bendera Palestina di dalam stadion.
Menurut UEFA, hal ini melanggar UEFA Disciplinary Regulations pasal 16 ayat 2. Disebutkan bahwa pertandingan tidak diperbolehkan menunjukkan ekspresi yang mengandung muatan nilai-nilai politik, idiologi dan agama.
Celtic mendapatkan denda sebesar 10.000 euro.
Pada sidang yang sama, UEFA juga menjatuhkan sanksi kepada Legia Warszawa. Fans Legia dinilai melakukan pelanggaran pada pertandingan melawan Borussia Dortmund. Saat itu, terdapat nyala kembang api, bom asap, semprotan merica, nyanyian rasis dan beberapa upaya yang dinilai bisa menimbulkan kericuhan.
Denda berat diberikan kepada Legia berupa denda 80.000 euro dan satu laga kandang tanpa penonton. Pertandingan tanpa penonton akan berlaku pada saat mereka menjamu Real Madrid. [initial]
Baca Ini Juga:
- Walcott: Tak Banyak Tim Berani Hadapi Arsenal
- Diego Godin Jadi Korban Kemenangan Atletico Madrid
- Napoli 4 Gol Liga Champions, Pertama Dalam Sejarah
- Dua 'Kesucian' Bayern Dirusak Atletico
- Atletico Penalti Tiga, Semuanya Gagal
- Bek Tersubur UCL, Pique Cuma Kalah Dari Dua Eks Madrid
- Matuidi: Ludogoretz Tak Mudah Dikalahkan
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Celtic Tak Terima Golnya Diklaim Sterling
Liga Champions 29 September 2016, 23:41 -
UEFA Jatuhkan Sanksi Pada Celtic Gara-gara Bendera Palestina
Liga Champions 29 September 2016, 21:49 -
Asensio, Donnarumma dan Rashford Masuk Nominasi Golden Boy 2016
Liga Champions 29 September 2016, 20:29 -
Walcott: Tak Banyak Tim Berani Hadapi Arsenal
Liga Champions 29 September 2016, 18:56 -
Diego Godin Jadi Korban Kemenangan Atletico Madrid
Liga Spanyol 29 September 2016, 18:52
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR