
Menurut The Daily Star, tingginya harga Bale dipicu oleh tawaran PSG dua bulan lalu. Saat itu, PSG menawarkan 85 juta pound untuk mendapatkan pemain berusia 24 tahun tersebut. Tawaran itu ditolak oleh Tottenham.
Real Madrid kemudian datang dengan tawaran yang nilainya kurang lebih sama pekan lalu. Spurs juga menolak tawaran tersebut dan membanderol sang pemain dengan harga 120 juta pound. Dalam kasus Madrid, Spurs bersedia mengurangi harga Bale jika Los Blancos mau memberikan satu atau dua pemainnya.
Tawaran terbesar, kali ini menurut Marca, justru datang dari Manchester United. Belum jelas berapa yang ditawarkan United untuk bale, tetapi Marca meyakini bahwa nilainya melebihi yang bersedia dibayarkan Madrid dan PSG sejauh ini.
Chairman Tottenham Daniel Levy disebut akan memanfaatkan situasi ini secara maksimal. Tujuannya jelas, ia ingin agar Spurs bisa mendapatkan harga tertinggi untuk Bale, dan jika memungkinkan, Bale juga akan dilepas ke luar negeri. (tds/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan 85 Juta Pound Untuk Bale
Liga Champions 30 Juli 2013, 22:40
-
United Ikut Tawar Bale, Spurs Naikkan Harga Jadi 126 Juta Pound
Liga Champions 30 Juli 2013, 21:44
-
Beckham Sambangi Latihan Madrid di LA
Bolatainment 30 Juli 2013, 20:16
-
El Clasico Bisa Seharga 11 Triliun Rupiah
Liga Spanyol 30 Juli 2013, 20:01
-
Ronaldo Bakal Terima Gaji Melebihi Messi
Liga Spanyol 30 Juli 2013, 19:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR