Mantan pemain timnas Belanda ini mengatakan bahwa dirinya tak menjagokan salah satu tim dalam laga itu nanti. Menurutnya, kedua tim memiliki kekuatan yang setara dan pemenang laga itu nanti akan ditentukan oleh detail-detail kecil.
Meski demikian, van Nistelrooy meyakini bahwa akan ada pemain-pemain penting yang akan menjadi penentu dalam pertandingan itu. Sosok yang dipilih Nistelrooy adalah Robin van Persie dan Cristiano Ronaldo.
"Tak ada unggulan dalam laga itu. Bagi saya, kuncinya ada pada Van Persie dan Ronaldo. Salah satu di antara mereka akan menjadi penentu. laga itu nanti akan ditentukan oleh detail kecil karena kedua tim sama-sama hebat dalam menyerang," ucap Van Nistelrroy kepada Marca.
Madrid dan United harus saling jegal dalam babak 16 besar Liga Champions. Leg pertama akan digelar di Santiago Bernabeu pada 13 Februari mendatang. (mrc/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alba Ragukan Tuduhan Callejon Kepada Messi
Liga Spanyol 8 Februari 2013, 22:02
-
Mourinho Tolak Isco dan Cazorla
Liga Spanyol 8 Februari 2013, 21:15
-
'Liverpool Penuh Kokain, Alkohol dan Rok Mini'
Bolatainment 8 Februari 2013, 20:37
-
Video: Televisi Catalan Samakan Pemain Madrid Seperti Hewan
Open Play 8 Februari 2013, 20:13
-
Van Nistelrooy: RVP dan CR7 Akan Jadi Penentu
Liga Champions 8 Februari 2013, 19:49
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR