Madrid mendapatkan saingan dari AC Milan dan Manchester United dalam perburuan mendapatkan Witsel.
"Mendengar nama saya dikaitkan dengan klub-klub hebat merupakan hal yang menyenangkan. Saya menganggap hal itu sebagai pengakuan terhadap kerja keras saya," Witsel menyatakan kepada stasiun radio RTL.
"Saya menjalani musim yang hebat bersama Benfica, daya sangat senang klub-klub itu menginginkan saya. Tak ada lagi yang bisa saya katakan."
Witsel memang menjadi pilihan utama di lini tengah Benfica sepanjang musim ini. Pemain enerjik ini didatangkan dari Standard Liege musim lalu. (mrc/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Witsel Senang Diincar Madrid, United, Dan Milan
Liga Champions 24 Mei 2012, 20:15 -
Madrid: Harga Gago 7 Juta Euro, Roma!
Liga Champions 24 Mei 2012, 18:15 -
Iniesta: Dominasi Madrid? Masih Terlalu Dini!
Liga Spanyol 24 Mei 2012, 15:05 -
Inter, Juve dan Milan Berebut Pinjam Sahin
Liga Italia 24 Mei 2012, 14:09 -
Xabi: Jaga Gelar, Spanyol Harus Tampil Sempurna
Piala Eropa 24 Mei 2012, 12:50
LATEST UPDATE
-
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23 -
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR