Zabaleta mendapatkan dua kartu kuning usai ia melakukan protes menyusul pelanggaran yang dilakukan oleh Gerard Pique terhadap Edin Dzeko di kotak penalti. Pasalnya, alih-alih menunjuk titik putih, sang wasit justru bergeming.
Bek asal Argentina itu kemudian mengaku tak mengerti mengapa wasit mengusirnya, padahal ia tidak merasa melakukan tindakan apapun yang terkesan tak menghormati wasit.
"Saya tidak tahu mengapa ia mengusir saya. Itu jelas merupakan sebuah penalti dan wasit hanya berdiri dua meter dari kejadian tersebut," tutur Zabaleta menurut laporan AFP.
"Saat situasi sedang panas-panasnya saya memang lari menghampiri dirinya, namun saya sama sekali tidak menunjukkan tindakan yang tidak hormat karena saya tidak bisa memberikan pembelaan apapun ketika saya mendapat kartu kuning," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nominasi Pemain dan Manajer Terbaik Premier League Bulan Februari
Liga Inggris 13 Maret 2014, 23:24
-
Valdes Enggan Disebut Pahlawan Barca
Liga Spanyol 13 Maret 2014, 22:14
-
Bartomeu: Barca Wajib ke Final Liga Champions
Liga Champions 13 Maret 2014, 21:48
-
Fernandinho Yakin City Bisa Juara EPL
Liga Inggris 13 Maret 2014, 21:22
-
'Faktor Mourinho Akan Membuat City Sulit Lampaui Chelsea'
Liga Inggris 13 Maret 2014, 20:52
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR