
Kala itu, Bianconeri sukses menyingkirkan El Real setelah menang dengan skor agregat 4-3, termasuk kemenangan historis Juve di Delle Alpi dengan skor 3-1.
Salah satu aktor yang terlibat dalam laga tersebut, Gianluca Zambrotta kini mencoba mengenang partai hebat yang ia jalani ketika itu.
"(Vicente) Del Bosque memainkan pemain juara seperti Ronaldo, Zinedine Zidane, Raul, Luis Figo, dan Roberto Carlos, tapi kami sangat kuat dan sudah menyingkirkan Barcelona di perempat final, yang memberi kami kepercayaan diri lebih," ujar Zambrotta tentang laga itu kepada La Gazzetta dello Sport.
"Itu adalah partai bersejarah, salah satu partai terindah yang pernah Juventus mainkan di Liga Champions." lanjut pria yang juga sempat membela Barcelona dan AC Milan tersebut.
Sayang, Juve akhirnya gagal mewujudkan ambisi merengkuh trofi si kuping besar setelah di laga final dikandaskan sesama wakil Italia, AC Milan lewat drama adu penalti. [initial]
Jangan Lewatkan!
- 'Ancelotti Hebat, Tapi Kali Ini Giliran Juventus yang Menang'
- Skenario Final El Clasico, Ulangan 2012/13
- Jumpa Monster Real Madrid, Nedved Rileks
- Memori Juventus 2003, Jegal Madrid di Semifinal
- Juventus vs Madrid, Spesial Buat Morata
- Lawan Nyonya Tua, Kroos Minta Dukungan Madridista
- Head-to-Head Juventus vs Madrid, Tipis
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema dan Bale Siap Comeback di Semifinal Champions
Liga Spanyol 25 April 2015, 22:00
-
Zambrotta Kenang Kemenangan Historis Juventus Atas Madrid
Liga Champions 25 April 2015, 20:50
-
'Ancelotti Hebat, Tapi Kali Ini Giliran Juventus yang Menang'
Liga Champions 25 April 2015, 19:11
-
Skenario Final El Clasico, Ulangan 2012/13
Liga Champions 25 April 2015, 16:22
-
Jumpa Monster Real Madrid, Nedved Rileks
Liga Champions 25 April 2015, 16:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR