
Bola.net - Tinggi badan adalah salah satu faktor penting dalam sepak bola. Dengan tinggi badan yang memadai, maka penguasaan bola-bola atas akan menjadi lebih mudah dan strategi yang bisa dijalankan akan semakin banyak.
Tidak hanya itu, tinggi badan adalah salah satu faktor yang sangat membantu untuk para penjaga gawang dan pemain belakang untuk mengamankan area pertahanan. Mereka bisa menjangkau bola-bola umpan lambung yang biasa lawan lancarkan dari serangan sayap, tendangan bebas, dan tendangan sudut.
Mengingat pentingnya tinggi badan para pemain, tentu para pelatih tidak ketinggalan memasukkan nama-nama pemain yang memiliki tinggi badan lebih ke dalam skuad mereka. Terutama jika skuad tersebut akan berlaga dalam ajang yang sangat penting semisal Dunia 2014.
Berikut adalah ulasan singkat mengenai 5 pemain tertinggi yang berlaga di Piala Dunia 2014. (spk/art)
Fraser Forster

Asmir Begovic

Jasmin Fejzic

Thibaut Courtois

Per Mertesacker

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lamban, Scholes Tuding Mertesacker Jadi Titik Lemah Jerman
Piala Dunia 1 Juli 2014, 11:18
-
Mertesacker Tak Peduli Bagaimana Jerman Bermain
Piala Dunia 1 Juli 2014, 07:38
-
5 Pemain Tertinggi di Piala Dunia 2014
Editorial 1 Juli 2014, 04:12
-
Fakta & Statistik: Jerman 2-2 Ghana
Piala Dunia 23 Juni 2014, 09:22
-
Mertesacker Anggap Ghana Tim Yang Berbahaya
Piala Dunia 20 Juni 2014, 20:52
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR