Sebagaimana diketahui, Adam didatangkan Bhayangkara FC dari Sriwijaya FC menjelang putaran pertama kompetisi Gojek Liga 1 bersama Bukalapak 2018 berakhir. Eks Persija Jakarta itu telah mengikuti latihan perdana bersama klub barunya di Stadion PTIK), Selasa (17/7).
Usai menjalani latihan, Adam mengaku senang bisa bergabung dengan Bhayangkara FC. Sebab, banyak pemain yang dikenalnya, sehingga memudahkannya untuk beradaptasi.
"Ya cukup baguslah bisa cepat beradaptasi karena kan teman juga banyak yang kenal di sini," ujar Adam.
Pada latihan perdana tersebut, Adam mengaku mendapatkan beberapa arahan dari pelatih Simon McMenemy. Salah satunya soal gaya permainan Bhayangkara FC.
"Jadi saya harus tahu kemauan pelatih karena coach Simon maunya formasi 4-4-2. Itu harus cepat adaptasi agar saya bisa menyatu dengan tim karena kan di Sriwijaya juga formasinya berbeda dengan di Bhayangkara," katanya.
Lebih lanjut, Adam mengungkapkan targetnya bersama The Guardian. Eks Arema FC ini menegaskan ingin membawa Bhayangkara FC kembali menjuarai Liga 1. "Kemarin kan Bhayangkara juara, ya kalau bisa mempertahankan gelar mudah-mudahan," tutup Adam.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Bhayangkara FC, Adam Alis Tolak Arema, Persija dan Persib
Bola Indonesia 17 Juli 2018, 20:47
-
Adam Alis Tak Kesulitan Adaptasi di Bhayangkara FC
Bola Indonesia 17 Juli 2018, 19:28
-
Bhayangkara FC Incar Adam Alis Sejak Awal Musim
Bola Indonesia 17 Juli 2018, 18:50
-
Adam Alis: Barito Lebih Beruntung
Bola Indonesia 9 Juni 2018, 22:31
-
Soal Rumor Telat Gaji di Sriwijaya FC, Begini Respon Adam Alis
Bola Indonesia 5 Juni 2018, 10:51
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR