Ketua Umum The Jakmania, Richard Achmad Supriyanto, mengatakan jika penggalangan dana sudah dilakukan di beberapa koordinator wilayah (Korwil) The Jakmania. Salah satunya yakni di Ragunan, Jakarta, Rabu (24/6).
"Proses penggalangan dana untuk Alfin masih berjalan. Penggalangan dana sejauh ini lewat Korwil. Tapi untuk penerimaan bantuan lewat rekening, belum kami lakukan," ungkap Richard.
Ditegaskannya, dana yang terkumpul akan diakumulasikan. Kemudian, The Jakmania juga akan melakukan penggalangan dana dalam Solidaritas Oren 3 di Jakarta Fair, Minggu (28/6).
Hal tersebut dilakukan sebagai bentuk keprihatinan karena dana untuk penyebuhan Alfin terbatas. Terlebih, setelah menjalani dua kali operasi.
Rencannya, Alfin akan melakukan operasi ketiga dalam waktu dekat. Karena itu, Alfin berharap gajinya selama tiga bulan dibayarkan Manajemen Persija. Sayangnya sejauh ini, belum ada reaksi dari Ferry Paulus, selaku Ketua Umum Persija.
"Saya harap, manajemen segera membayarkannya. Sebab, itu sudah menjadi hak pemain. Karena itu, Alfin memperjuangkan haknya dan harus mendapatkannya. Perlu ada perhatian dari manajemen sebaiknya," pungkasnya. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aksi Penggalangan Dana The Jakmania Untuk Alfin Mulai Berjalan
Bola Indonesia 24 Juni 2015, 21:25 -
Ibnu Berharap Persebaya Berlatih Lagi
Bola Indonesia 23 Juni 2015, 15:05 -
Cari Biaya Operasi, Alfin Desak Persija Bayar Gajinya
Bola Indonesia 23 Juni 2015, 14:14 -
Gede Persilakan Pemain Persebaya Main Tarkam
Bola Indonesia 23 Juni 2015, 12:51 -
Galang Dana, The Jakmania Bantu Pemulihan Alfin Tuasalamony
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 16:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Arsenal vs West Ham 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:10 -
Hasil FP1 Moto2 Mandalika 2025: Celestino Vietti dan Manuel Gonzalez Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:48 -
Prediksi Manchester United vs Sunderland 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 09:39 -
Hasil FP1 Moto3 Mandalika 2025: David Munoz Memimpin Joel Kelso
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal, Hasil Lengkap, dan Klasemen Livoli Divisi Utama 2025
Voli 3 Oktober 2025, 09:10 -
Jadwal Lengkap Pertandingan Livoli Divisi Utama 2025, 3 September-19 Oktober 2025
Voli 3 Oktober 2025, 09:10 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 3 Oktober 2025, 09:09 -
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Asia Talent Cup 2025
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:08 -
Jadwal Lengkap Idemitsu Asia Talent Cup 2025: Indonesia Turunkan 4 Wakil
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:08 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Singapura 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:07
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR