Bola.net - - Turnamen pramusim, Piala Presiden 2017 akan dilangsungkan di lima kota, yakni Bandung, Bali, Malang, Madura, dan Sleman. Turnamen tersebut rencananya bakal mulai bergulir pada 31 Januari mendatang.
Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Ade Wellington membeberkan alasan mengapa memilih kelima kota tersebut sebagai tuan rumah. Menurutnya, kelimanya ditunjuk agar dalam pelaksanaannya bisa lebih mudah dijangkau.
"Pertimbangan memilih kelima kota tersebut supaya simple aja, itu kan jaraknya berdekatan. Nantinya di lima kota akan berjalan serentak," ujar Ade di Kantor PSSI, Kuningan, Jakarta, Jumat (20/1/2017).
Sementara untuk operator, Ade menegaskan bahwa PSSI akan menjalankannya secara mandiri. Hal itu berbeda dengan gelaran sebelumnya yang dimana Piala Presiden 2015 dioperatori oleh Mahaka Sports Entertainment.
"PSSI akan menjalankan langsung kegiatan Piala Presiden ini. Kami akan siapkan semuanya dan akan bekerja sama dengan panitia lokal," tutur Ade.
Tahun ini, Piala Presiden akan diikuti 20 tim yang terdiri dari 18 klub Liga 1 dan dua sisanya dari Liga 2. Ke-20 klub tersebut bakal dibagi ke dalam lima grup yang masing-masing grup diisi oleh empat klub.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Baru Gelar Drawing Piala Presiden Pekan Depan
Bola Indonesia 20 Januari 2017, 19:17
-
Alasan PSSI Tunjuk Lima Kota Sebagai Tuan Rumah Piala Presiden
Bola Indonesia 20 Januari 2017, 18:49
-
PSSI Belum Urus Perizinan Piala Presiden
Bola Indonesia 18 Januari 2017, 21:33
-
Piala Presiden Harus Dipersiapkan Sematang Mungkin
Bola Indonesia 18 Januari 2017, 21:04
-
Operator Piala Presiden Bakal Dipegang PSSI
Bola Indonesia 17 Januari 2017, 19:43
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR