
"Walau pendek sekali waktunya sejak laga melawan Sriwijaya FC, teman-teman berusaha istirahat maksimal dan memulihkan kondisi," ujar Aldo Barreto, kapten Beruang Madu.
Ia mengatakan, dirinya dan rekan-rekannya sudah melupakan kekalahan di kandang lawan saat menghadapi Sriwijaya FC, Jumat (01/6) lalu.
"Kekalahan dari Sriwijaya FC juga sudah dilupakan. Melawan Persiram, semua orang di klub kini kembali bergairah Target kami menang," tegasnya.
Aldo dan kawan-kawan pun kini bertekad untuk meraih kemenangan sebagai bekal untuk laga tandang selanjutnya.
"Kemenangan atas Persiram penting sebagai bekal buat laga tandang nanti," tandas pemain asal Paraguay ini. (ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
ISL Review: Persiba Pesta Gol ke Gawang Persiram
Bola Indonesia 4 Juni 2012, 17:47
-
Aldo Barreto Yakin Persiba Tundukkan Persiram
Bola Indonesia 4 Juni 2012, 13:55
-
Sriwijaya Fokus Tiga Laga Mendatang Untuk Pastikan Gelar Juara
Bola Indonesia 4 Juni 2012, 10:45
-
ISL Review: Persidafon Taklukkan The Lobster
Bola Indonesia 3 Juni 2012, 22:39
-
ISL Preview:Deltras vs Persidafon, Titik Balik The Lobster
Bola Indonesia 3 Juni 2012, 15:30
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR