
CEO PT Persegres Jaka Samudra, Soesanto Tjahjo Kristiono, membantah kalau angka itu adalah dana yang sudah disiapkan manajemen. "Angka Rp 30 M itu adalah anggaran kami selama semusim. Bukan dana yang kami siapkan, itu yang harus saya luruskan," terangnya, Minggu (6/01).
Pria yang karib disapa Anton itu mengakui bahwa dana sponsor yang didapatkan belum lah mencapai angka tersebut. Meskipun ada tujuh perusahaan yang sudah berkomitmen memberi bantuan pada Persegres.
"Untuk sponsor utama yang nantinya ada di jersey kemungkinan besar masih produk dari Petrokimia, Phonska. Selain Joma sebagai apparel kami, sponsor lainnya memang belum ada yang menyentuh Rp 500 juta," lanjutnya mantan kuasa hukum Arema IPL musim lalu itu.
Demi memenuhi anggaran dan biaya operasional tersebut, manajemen Persegres akan terus berusaha mencari sponsor tambahan. "Selain itu, kami akan terus menggali sisi-sisi mana yang dapat menjadi pemasukan kami. Bukan hanya menaikkan harga tiket," pungkas Anton. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Puas Dengan Hasil Imbang
Bola Indonesia 6 Januari 2013, 21:03
-
Persisam Akui Beruntung Bisa Imbangi Persija
Bola Indonesia 6 Januari 2013, 20:47
-
Persegres Jamin 1000 Persen Tak Ada Tunggakan Gaji
Bola Indonesia 6 Januari 2013, 20:45
-
Manajer Persiram Ungkapkan Target di ISL Musim 2013
Bola Indonesia 6 Januari 2013, 20:37
-
Anggaran Persegres Sentuh Rp 30 Miliar
Bola Indonesia 6 Januari 2013, 19:15
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR