"Ada sejumlah kesepakatan yang tidak tercapai," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Selain itu, ada sejumlah masalah administrasi," sambungnya.
Sebelumnya, Arema Cronus sempat mendatangkan Alvaro untuk mengisi posisi stopper di klub tersebut. Namun, keberadaan Alvaro di skuat besutan Milomir Seslija ini tak berlangsung lama. Rabu (01/09) ia sudah tak lagi berlatih bersama tim.
Sementara itu, Ruddy menyebut, ada satu lagi alasan di balik tak tercapainya kesepakatan antara Alvaro dan Arema Cronus. Hal ini adalah poin dalam draft kontrak yang menyebut Alvaro tak akan bermain di Piala AFF 2016.
"Walau ada rumor yang mengatakan bahwa ketika AFF diadakan kompetisi akan libur, kita tetap harus antisipasi," tutur Ruddy.
"Jika memang Alvaro dipanggil ke Timnas, kita akan susah lagi nantinya," tandasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Lawan Arema Cronus, Elthon Maran Tunda Nikah
Bolatainment 1 September 2016, 23:19
-
Masalah KITAS, Arema Cronus Siap Patuhi Aturan Pemerintah
Bola Indonesia 1 September 2016, 23:04
-
Madura United Incar Kemenangan di Kandang Arema Cronus
Bola Indonesia 1 September 2016, 21:47
-
Arema Cronus Pincang Kala Jamu Madura United
Bola Indonesia 1 September 2016, 21:41
-
Arema Cronus Batal Pinang Stopper Timnas Filipina
Bola Indonesia 1 September 2016, 21:32
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR