"Perkembangan terbaru dari rencana ini, kemungkinan Arema tidak bisa bertanding melawan Lazio," ujar Gery Yesayas, Head of Media and Promotion Nine Sport, pada Bola.net.
"Hal ini karena jadwal laga ini digelar, 27-28 April 2014, berbenturan dengan jadwal laga antara Arema dan Pelita Bandung Raya," imbuhnya.
Sebelumnya, Nine Sport dikabarkan hendak memboyong Lazio ke Malang. Promotor internasional ini hendak mengulang sukses mereka mendatangkan Hamburg SV ke Stadion Kanjuruhan Malang, Senin (06/01) silam.
Sementara itu, menanggapi kabar uji coba melawan Lazio, Kubu Arema mengaku senang. Namun, mereka mensyaratkan bahwa laga tersebut tak mengganggu jadwal kompetisi resmi mereka. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM Siapkan Ngurah Komang Gantikan Markus Horison
Bola Indonesia 4 Maret 2014, 21:55 -
Markus Horison Masih Mangkir Latihan PSM Makassar
Bola Indonesia 4 Maret 2014, 21:45 -
Persija Tunggu Surat Resmi Penjadwalan Ulang Lawan Persib
Bola Indonesia 4 Maret 2014, 20:27 -
Polda Jabar Gagas Islah Bobotoh dan Jakmania
Bola Indonesia 4 Maret 2014, 20:00 -
Persijap Jepara Terus Berbenah
Bola Indonesia 4 Maret 2014, 19:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR