Kabar mengejutkan ini datang dari Abriadi Muhara. Menurut General Manager Arema ini, timnya mengalami kesulitan keuangan setelah investor mereka, PT. Setia Bina Nusa, memutuskan diri untuk menarik diri dari skema pembiayaan klub tersebut.
"Benar, Setia Bina Nusa menarik diri dari pembiayaan Arema Indonesia," ujar Abriadi, pada Bola.net, Selasa (05/02).
"Saya belum memutuskan, tapi besar kemungkinan kami akan urung untuk mengikuti kompetisi. Sebab, membayar gaji pemain saja, kami sangat terkendala," sambungnya.
Lebih lanjut, Abriadi mengakui bahwa hal ini sangat memukul timnya. Pasalnya, dengan mundurnya Setia Bina Nusa menjelang kompetisi, segala persiapan mereka sebelumnya menjadi tak berarti. Namun, untuk memaksakan diri mengikuti kompetisi, pihak Arema juga kesulitan. Pasalnya, untuk mengarungi kompetisi ini, mereka memerlukan biaya yang tidak sedikit.
Sementara itu, kesedihan senada juga datang dari salah seorang anggota tim Arema. Sosok yang tidak mau disebut namanya ini mengaku siap-siap untuk angkat kaki dari klub tersebut.
"Sepertinya sudah nggak ada lagi peluang, Sam. Saya akan balik ke kampung halaman saya saja," ujarnya. (den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajemen Arema Berusaha Tetap Ikut Kompetisi Musim Depan
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 21:15
-
Abriadi Jelaskan Sebab Mundurnya PT SBN Dari Arema Indonesia
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 17:01
-
PSSI Tak Akan Istimewakan Arema Indonesia
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 15:49
-
Arema Indonesia Kemungkinan Absen Dari IPL 2013
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 15:03
-
Rotasi Pemain Jadi Pilihan Arema Indonesia
Bola Indonesia 4 Februari 2013, 19:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR