Bermain di hadapan pendukungnya sendiri, Bali United langsung mengambil inisiatif serangan terlebih dahulu. Bahkan Bali United sempat menekan melalui penetrasi Alan Sanda dan free kick Fadli Sausu.
Meski kalah dalam penguasaan bola, Persipura seakan tidak mau kalah. Peluang dari Ian Louis Kabes, Robertino Pugliara dan Boaz Solossa sempat mengancam gawang Dicky Indrayana tapi belum membuahkan hasil. Hingga pertandingan babak pertama usai, skor 0-0 masih tetap bertahan.
Memasuki babak kedua pertandingan kembali berjalan ketat. Kedua tim saling terlibat jual beli serangan. Pada menit ke-64, Bali United berhasil memecahkan kebuntuan lewat gol yang dicetak gelandang Lerby Eliandry.
Bayu Gatra mengirim umpan datar kepada Lerby yang berada di sisi kiri. Tanpa berpikir panjang, Lerby langsung menendang bola sehingga merobek gawang Persipura yang dikawal Celsius Gebse.
Tertinggal satu gol, Persipura berusaha meningkatkan serangan dan semakin aggresif untuk membalas. Namun Persipura harus bermain dengan 10 pemain setelah Dominggus Fakdawer mendapat kartu merah di menit ke-83.
Gol penyeimbang akhirnya datang di masa injury time. Persipura berhasil mencetak gol lewat aksi tendangan bebas Ian Lubis Kabes. Skor 1-1 bertahan sampai bubaran sehingga pertandingan dilanjutkan ke babak adu penalti.
Dalam babak adu penalti hanya Lukas Mandowen yang berhasil mencetak gol bagi kubu Persipura. Sedangkan Lim Jung Sik dan Robertino Pugliara gagal menjalankan tugasnya.
Sementara tuan rumah memastikan kemenangan setelah Lerby Eliandry, Fadil Sausu, I Made Wirahadi dan Loudry M. Setiawan tak kesulitan mengeksekusi penalti. Dengan demikian, Bali United berhasil menumbangkan Persipura lewat adu penalti dengan skor 4-1.
Susunan Pemain:
Bali United: Dicky Indrayana (gk); Agus Nova, Endra Permana, Ambrizal, Ricky Fajri, Hendra Sandi, Paolo Sitanggang, Fadli Sausu, I Nyoman Sukarja, Lerby Eliandri, Alsan Sanda
Persipura Jayapura: Celsius Gebze (gk); Dominggus Fakdawer, Ricardo Salampessy, Tinus Pae, Gerald Pangkali, Nelson Alom, Ian Louis Kabes, Robertino Pugliara, Ronald Sesmot, Kristian Sibi, Boaz Solossa. (bola/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bali United Sikat Persipura via Adu Penalti
Bola Indonesia 14 November 2015, 22:14
-
Drama Adu Penalti, PSM Jinakkan Mitra Kukar
Bola Indonesia 14 November 2015, 17:37
-
Diwarnai Kartu Merah, Super Clasico Berakhir Imbang
Piala Dunia 14 November 2015, 09:00
-
Hasil Pertandingan Belgia vs Italia: Skor 3-1
Piala Eropa 14 November 2015, 05:15
-
Hasil Pertandingan Prancis vs Jerman: Skor 2-0
Piala Eropa 14 November 2015, 05:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR