Bola.net - - Bali United dipastikan tak akan bisa memainkan skuat terbaik mereka pada lawatan mereka ke kandang Sriwijaya FC, Minggu malam. Pemain belakang tangguh Bali United, Ahn Byung Keon dipastikan harus absen pada laga laga pekan ke-33 Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016 mendatang.
Ahn Byung Keon bakal absen akibat terkena akumulasi kartu kuning. Nama pemain belakang asal Korea Selatan ini juga tak ada dalam daftar pemain yang berangkat ke Palembang.
Namun, absennya pemain kelahiran 08 Desember ini tak bakal membuat lini belakang Bali United rapuh. Pasalnya, Agus Nova Wiantara, yang absen dalam laga kontra PSM Makassar sudah bisa kembali dimainkan dan masuk dalam rombongan ke Palembang.
Selain Agus Nova, ada tiga pemain lain yang absen saat pertandingan melawan PSM saat ini sudah bisa kembali diturunkan. Mereka adalah: Hasim Kipuw, Alsan Sanda dan Fadil Sausu.
Selain nama-nama di atas, pada lawatan ini Serdadu Tridatu juga memboyong sejumlah pemain andalan mereka seperti I Gede Sukadana dan Miftahul Hamdi. Dalam rombongan turut pula dua pemain yang sempat berstatus sebagai penggawa Sriwijaya FC. Mereka adalah: Syakir Sulaiman dan Bobby Satria.
Berikut daftar pemain yang diboyong Bali United pada lawatan ini:
Moch Diky Indrayana, Rully Desrian, Ngurah Arya, Mahdi Fahri Albaar, Agus Nova Wiantara, Ricky Fajrin, Bobby Satria, Felisianus Junius Rato Bate, Hasim Kipuw, Nyoman Adi Parwa, Fadil Sausu, Hendra Sandi, I Gede Sukadana, Syakir Sulaiman, Yabes Roni Malaifani, Miftahul Hamdi, Alsan Sanda, Nemanja Vidakovic, I Made Adi Wirahadi, Daniel Heffernan (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bali United Tanpa Bek Andalan ke Kandang Sriwijaya
Bola Indonesia 9 Desember 2016, 21:25
-
Klub Raksasa Eropa PSG Akan Dirikan Akademi di Bali
Bola Indonesia 4 Desember 2016, 22:54
-
Tahan Arema Cronus, Indra Sjafri Puji Permainan Bali United
Bola Indonesia 4 Desember 2016, 21:45
-
Bola Indonesia 4 Desember 2016, 21:36

-
Indra Sjafri Enggan Jawab Gugatan Arema Cronus Perihal Vidakovic
Bola Indonesia 4 Desember 2016, 21:31
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR