Bola.net - - Pemain Persija Jakarta, Bambang Pamungkas, membuka kemungkinan akan pensiun di akhir musim ini. Namun ia ingin mengantarkan timnya saat ini meraih gelar juara Liga 1 sebelum gantung sepatu.
Pemain yang akrab disapa dengan Bepe tersebut sudah memasuki usia 37 tahun. Sudah puluhan tahun ia menjalani kariernya sebagai pemain sepakbola profesional di Indonesia.
Pemain kelahiran di Jakarta tersebut mengawali karier profesionalnya di Persija Jakarta. Namun ia juga pernah membela sejumlah klub di Indonesia dan juga di luar negeri, termasuk memperkuat Pelita Bandung Raya dan Selangor FA.
Di Persija, Bepe baru saja mengantarkan timnya menjadi juara Piala Presiden 2018. Dan jika tim berjuluk Macan Kemayoran tersebut menjuarai Liga 1 musim ini, mungkin Bepe akan memutuskan gantung sepatu.
"Ini tahun keempat saya ditanya pensiun. Kebetulan memang teman-teman seangkatan hanya tinggal dua (yang masih bermain). Tinggal saya dan Ismed Sofyan," ucap Bepe seperti dikutip dari Bolalob.
"Seperti saya bilang, kalau misal Persija juara, mungkin ini menjadi tahun terakhir saya," sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bambang Pamungkas Mungkin Akan Pensiun Akhir Musim Ini
Bola Indonesia 20 Februari 2018, 09:24
-
Terbang ke Malaysia, Bepe Apresiasi Loyalitas Jakmania
Bola Indonesia 15 Februari 2018, 12:05
-
Bepe: Johor Tidak Bermain Seperti Biasanya
Bola Indonesia 15 Februari 2018, 07:35
-
Greg Tak Sabar Kembali Duet Dengan Bepe
Tim Nasional 11 Januari 2018, 11:57
-
Persija Berat Hati Lepas Bepe dan Ramdani ke Timnas
Bola Indonesia 6 Januari 2018, 20:11
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR