
Bola.net - PSIS Semarang mendatangkan bomber asing baru jelang laga pekan ke-19 Shopee Liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar. Pemain yang dimaksud adalah penyerang asal Brasil, Bruno Silva.
Bruno Silva diperkenalkan sebagai rekrutan anyar PSIS, Senin (16/9). Tetapi, meskipun baru diperkenalkan, mantan pemain Botafogo tersebut langsung menjadi perhatian Persebaya Surabaya.
Tim kebanggaan Kota Pahlawan was-was dengan kehadiran penyerang berkepala plontos tersebut. Sebab, musim lalu dia menjadi sosok paling berbahaya di PSIS.
”Kami waspadai, dia termasuk pemain bagus,” ungkap asisten pelatih Persebaya, Wolfgang Pikal, Senin (16/9).
”Tahun lalu dia bikin 15-16 gol, pemain tinggi, saya tahu, pasti kami antisipasi pemain itu,” tegasnya.
PSIS Semarang sendiri akan menjadi lawan Persebaya, Jumat (20/9) mendatang. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Moch. Soebroto, Magelang.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Bidik Poin
Namun demikian, keberadaan Bruno Silva tidak akan menyurutkan semangat Persebaya untuk mengambil poin di markas PSIS. Karena itu sudah menjadi tujuannya.
”Kami pasti ingin curi poin di sana, itu pasti,” tegas arsitek asal Austria tersebut.
Sementara, pada pertandingan melawan PSIS, Persebaya dipastikan mendapat amunisi baru. Sebab, gelandang asal Australia, Aryn Williams sudah bisa diturunkan dalam laga tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Baru Diperkenalkan, Bruno Silva Bikin Persebaya Was-Was
Bola Indonesia 16 September 2019, 22:34
-
Hadapi PSIS, Wolfgang Pikal Berharap Bisa Duduk di Bench
Bola Indonesia 16 September 2019, 21:38
-
Lawan PSIS, Persebaya Bisa Diperkuat Aryn Williams
Bola Indonesia 16 September 2019, 17:35
-
PSIS Semarang Pulangkan Bruno Silva
Bola Indonesia 16 September 2019, 16:07
-
Jamu Persebaya, PSIS Bakal Andalkan Bruno Silva
Bola Indonesia 16 September 2019, 15:24
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR