Target tersebut bahkan bisa tercapai walaupun Persija menurunkan pemain muda.
"Meski begitu, bukan berarti kami melepas pertandingan tersebut. Kami tetap mengincar kemenangan untuk mendongkrak posisi Persija," terang pelatih Persija Jakarta, Benny Dollo.
"Kami berharap ini menjadi pembuktian bagi para pemain muda untuk menunjukkan aksinya sekaligus sebagai ajang seleksi untuk musim mendatang," sambung pelatih asal Manado, Sulawesi Utara, tersebut.
Ketajaman Macan Kemayoran diperkirakan menumpul lantaran absennya dua pemain asing, Fabiano Beltrame dan Robertino Pugliara. Keduanya dikabarkan Bendol- panggilan Benny Dollo- sudah balik ke kampung halamannya.
Fabiano kembali ke Brasil karena putrinya tengah menjalani pemulihan pascakecelakaan, sementara Robetino sedang mengurus pernikahannya.
"Saya pikir, keduanya lebih baik pulang daripada tidak berkonsentrasi di pertandingan nanti," tutur Bendol.
Kini, klub kebanggaan The Jakmania itu menempati peringkat ke-11 di klasemen sementara ISL dengan 42 poin. Dari 33 pertandingan, Persija meraih 12 kali kemenangan, enam kali imbang dan 15 kekalahan. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Amuk Dua Tim Kalimantan Kepada Dua Wakil Sumatera
Bola Indonesia 18 September 2013, 19:56
-
Bungkam Persija, Mitra Kukar Raih Peringkat Ketiga ISL
Bola Indonesia 18 September 2013, 18:00
-
PBR Playoff, Persita Bertahan di ISL
Bola Indonesia 18 September 2013, 17:44
-
Cara Bendol Hidupkan Semangat Macan Kemayoran
Bola Indonesia 18 September 2013, 13:06
-
Bendol Beber Alasan Turunkan Pemain Muda Lawan Kukar
Bola Indonesia 18 September 2013, 12:15
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR