
Bola.net - - Roberto Carlos Mario Gomez akhirnya resmi menjadi pelatih Persib Bandung. Kehadiran pelatih 50 tahun ini membuat sebagian orang di Malaysia kesal.
Sebelum ke Bandung, pelatih asal Argentina ini pernah menangani klub Johor Darul Takzim. Pada 2015, ia pernah menjuarai Piala AFC dan tahun berikutnya mendapatkan gelar juara di Liga Utama Malaysia.
Ia pernah mendapat tawaran melatih Timnas Malaysia tahun ini. Namun ia menolak tawaran tersebut karena besaran gaji yang ditawarkan masih kurang. Federasi sepakbola Malaysia hanya sanggup membayarnya 300 juta namun Gomez meminta gaji senilai kurang lebih 500 juta.
Kemudian ia memilih Maung Bandung sebagai pelabuhan berikutnya. Ia mendapat kontrak selama dua tahun dan diharapkan bisa membawa Persib kembali bertaring ketika menjalani Liga 1 musim depan.
Di Indonesia, nama Mario Gomez sebagai pelatih mungkin belum terlalu terkenal. Namun di Malaysia, sepak terjangnya sudah mendapat pengakuan.
Sebuah akun Facebook bernama Perkembangan Bolasepak Semasa mengakui kualitas Mario Gomez ini. Maka ia pun menyayangkan ketika Gomez tak jadi melatih Timnas Malaysia. Pada akhirnya, ia harus bisa menerima kenyataan bahwa Gomez akan bergabung dengan Persib.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga 1 Indonesia Musim Depan Lebih Panas yang Tak Pernah Terjadi Sebelumnya
Open Play 29 November 2017, 16:05
-
Bergabungnya Mario Gomez ke Persib Buat Orang Malaysia Jengah
Bola Indonesia 29 November 2017, 10:02
-
Kedatangan Mario Gomez di Persib Menjadi Liputan Media Luar Negeri
Bola Indonesia 29 November 2017, 09:30
-
Setinggi Inikah Gaji Roberto Carlos Mario Gomez di Persib Bandung?
Bola Indonesia 29 November 2017, 09:00
-
Meski Belum ke Indonesia, Mario Gomez Sudah Tahu Kondisi Persib
Bola Indonesia 29 November 2017, 06:37
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR