Sumardji menegaskan jika tim asuhan Ibnu Grahan harus segera bangkit usai kalah dari Madura United pekan lalu. "Tagetnya adalah memenangkan pertandingan lawan Bali United. Itu yang saya tekankan ke pemain dan coach," tegas Sumardji.
Mantan Wakapolres Jombang ini tak menampik bahwa manajemen sudah mempersiapkan iming-iming menarik jika BSU menang. "Sudah kita rencanakan berkaitan yang bisa meningkatkan semangat. Pada akhirnya kami mau happy ending," sebutnya.
Untuk bisa memenangkan pertandingan nanti malam, Sumardji meminta pasukannya tak bermain dengan 100 persen, tapi 200 persen. "Harus meningkat dua kali lipat," pungkas salah satu pejabat di lingkungan Polda Jawa Timur (Jatim) ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BSU Persembahkan Gol untuk HUT Bhayangkara
Bola Indonesia 3 Juli 2016, 23:32
-
Bonus Khusus Menanti Pemain BSU
Bola Indonesia 3 Juli 2016, 16:48
-
Tiga Pemain BSU Absen Lawan Bali United
Bola Indonesia 3 Juli 2016, 16:45
-
BSU Berburu Kado HUT Bhayangkara ke-70
Bola Indonesia 2 Juli 2016, 14:18
-
Pelatih BSU Atur Jam Makan dan Tidur Pemain
Bola Indonesia 29 Juni 2016, 13:52
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR