Michael mengalami cedera ligamen di kaki kirinya saat melawan Persiba Balikpapan, 15 Maret lalu. Untuk menyembuhkan cederanya, pemain nomor punggung 9 itu memilih menjalani terapi di Sidney, Australia.
"Saya sudah merasa lebih baik. Cedera tidak ada masalah lagi," kata Michael usai menjalani latihan ringan bersama rekannya tadi pagi.
"Saya sudah bisa berlari dan menendang. Tapi, belum bisa bermain malam ini karena masih harus memulihkan kondisi serta adaptasi dengan teman lain. Karena dua bulan lebih tidak bermain bola," tambahnya.
Michael menceritakan bahwa selama menjalani terapi di Sidney, ia juga melalukan serangkaian latihan ringan seperti lari, peregangan, fitnes, dan lainnya. Hal ini menunjang proses penyembuhan cederanya.
Ahli fisioterapi PSM, Imanuel Maulang, mengatakan bahwa kondisi Michael memang sudah pulih. "Namun, dia masih harus mengembalikan stamina karena belum pernah main bola dalam waktu lama. Dia juga butuh adaptasi untuk menumbuhkan kekompakan dalam tim," lanjutnya. [initial]
(nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 22:06

-
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 21:57

-
Review ISL: Persebaya Pesta Gol ke Jala PSM
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 21:29
-
Tantang Arema, Semen Padang Tanpa Tiga Pilar
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 18:26
-
Panasnya Derby Bandung Merembet ke Lorong Ruang Ganti
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 18:21
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR