Meski menguasai pertandingan di 10 menit awal babak pertama, PSM justru kebobolan pada menit ke-16. Berawal dari serangan balik yang dibangun Hasim Kipuw pada menit ke-16, bola lalu disodorkan ke arah Emmanuel Kenmogne. Sontekan eks penyerang Persija Jakarta ini berhasil mengecoh kiper Markus Haris Maulana.
Pada menit ke-17, giliran Greg Nwokolo yang berkontribusi gol untuk Persebaya. Menerima assist M. Ilham, Greg yang berdiri bebas dengan mudah menggetarkan jala Markus. Peluang PSM lahir di menit ke-42 saat tembakan luar kotak Rahmat Latif masih tipis di atas mistar gawang Jandri Pitoy.
Persebaya mendapat peluang emas pada menit ke-45 saat Greg memenangkan bola atas Markus yang sudah keluar dari sarangnya. Sayang ia terlalu lama mengolah si kulit bundar. Tembakannya pun bisa digagalkan Rahmat Latif.
Persebaya memulai babak kedua dengan kans yang dicetak Greg Nwokolo memanfaatkan tendangan bebas Alfin Tuasalamony menit ke-48. Sayang heading Greg masih melenceng. Greg kembali membuka peluang menit ke-50 melalui tendangan dari luar kotak penalti. Sayang bola dapat diamankan kiper Markus.
Greg kembali memperoleh kesempatan di menit ke-73 usai mendapat thru pass dari Abdul Rahman Lestaluhu. Meski tinggal berhadapan dengan kiper, tendangannya justru melenceng. Gol kembali lahir pada menit ke-74 lewat Lestaluhu usai meneruskan umpan M. Ilham. Persebaya menggandakan kedudukan menjadi 4-0 pada menit ke-82 lewat Pacho Kenmogne yang meneruskan through pass Alfin. Skor 4-0 menutup pertandingan malam ini. (faw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 22:06

-
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 21:57

-
Review ISL: Persebaya Pesta Gol ke Jala PSM
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 21:29
-
Tantang Arema, Semen Padang Tanpa Tiga Pilar
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 18:26
-
Panasnya Derby Bandung Merembet ke Lorong Ruang Ganti
Bola Indonesia 20 Mei 2014, 18:21
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR