"Kemungkinannya fifty-fifty," ujar Suharno, menjawab pertanyaan Bola.net.
"Tapi, itupun kecil peluangnya," sambungnya.
Sebelumnya, Meiga mendapat cedera parah kala timnya menjamu Barito Putera, Selasa (7/04) lalu. Kala berjibaku mengamankan gawangnya, Meiga berbenturan dengan penyerang Barito, Antoni Putro.
Akibat benturan ini, dua pemain tersebut harus ditarik keluar lapangan pada menit 16. Setelah menjalani pemeriksaan, diketahui terdapat cedera pada lutut kanan Meiga.
Sementara, menurut informasi yang didapat, cedera Meiga tergolong parah. Bahkan, kaki penjaga gawang utama Arema ini sempat tak bisa ditekuk.
Lebih lanjut, Suharno mengaku tak risau dengan peluang Meiga tampil lagi. Menurutnya ada yang lebih penting bagi Meiga. "Yang penting, saya harap dia lekas pulih. Itu saja," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meiga Terancam Absen, Arema Gembleng Kiper Pelapis
Bola Indonesia 11 April 2015, 10:31
-
Cedera, Suharno Sebut Peluang Meiga Fifty-fifty
Bola Indonesia 11 April 2015, 10:27
-
Kompetisi Mandek, Arema Belum Agendakan Uji Coba
Bola Indonesia 10 April 2015, 16:12
-
Suharno: Ada Hikmah di Balik Penundaan Tur Kalimantan
Bola Indonesia 9 April 2015, 16:46
-
Arema Tampil Buruk, Ini Kata Suharno
Bola Indonesia 8 April 2015, 06:56
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR