"Dejan ingin pemain yang mau kerja keras. Mau lari, membantu pertahanan dan ikut menyerang," ujar Dejan pada Bola.net.
Lebih lanjut, Dejan mencontohkan pemain yang dia nilai merupakan pekerja keras, di tim yang dia latih musim lalu. Ahmad Amirudin dan Talaohu Abdul Musyafry adalah dua nama pemain yang dianggapnya sesuai dengan kriteria sebagai pekerja keras.
"Mereka berposisi sebagai penyerang sayap. Tapi, saya instruksikan mereka untuk ikut mundur membantu pertahanan, selain menjalankan tugas mereka sendiri sebagai pemain menyerang," ujar mantan pelatih Timnas Hongkong ini.
Dejan mengaku sudah memiliki daftar nama pemain yang memenuhi kriterianya tersebut. Namun, pelatih asal Serbia ini enggan buka kartu.
"Nanti saja kalau sudah pasti," elak Dejan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dejan Antonic Inginkan Pekerja Keras
Bola Indonesia 16 Oktober 2012, 08:00
-
Dejan Kirim Rapor Penampilan Penggawa Arema
Bola Indonesia 4 Oktober 2012, 17:01
-
Hari Ini, Singo Edan Berangkat ke Dammam
Bola Indonesia 21 September 2012, 09:15
-
Dejan Antonic Waspadai Kekuatan Al-Ettifaq
Bola Indonesia 17 September 2012, 22:00
-
Arema IPL Rancang Tiga Uji Coba di Singapura
Bola Indonesia 30 Agustus 2012, 23:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR