Permainan agresif tim tamu membuat tuan rumah sulit menyamakan kedudukan. Sejumlah serangan yang dilancarkan mantan striker Persis Solo Fernando Soler masih bisa digagalkan barisan belakang Laskar Samber Nyawa (julukan Persis Solo). Tak mau kalah, tuan rumah berupaya membongkar pertahanan Borneo FC kedua sayapnya, Bayu Nugroho dan Tinton Suharto.
Gagal menembus gawang Bayu Cahyo Wibowo, Persis memasukkan gelandang serang mungil Andrid Wibawa. Masuknya pemain bernomor punggung 21 tersebut berhasil mengoyak pertahanan klub asal Kalimantan Timur tersebut. Di menit akhir babak pertama berawal dari sepak pojok yang dilakukan Fandi Edy, Andrid Wibowo berhasil menjebol jaring Borneo FC, setelah terjadi kemelut di depan gawang.
Pada babak kedua, baik tuan rumah maupun tim tamu saling jual beli serangan. Tensi pertandingan terus meninggi, seiring ketidaktegasan wasit asal Maros, Ahmad Tuharea. Meski sering terjadi benturan namun laga tetap berjalan hingga babak kedua berakhir. Hingga wasit meniup peluit akhir, kedudukan tetap imbang 1-1.
Susunan pemain:
Persis Solo: Agung Prasetyo, Hendri Aprilianto, Rahmat Sabani, Nana Onana, Fandy Edy, Akbar Riansyah, Javad Moradi, Tinton Suharto, Bayu Nugroho, Ferryanto, Yanuar Ruspuspito
Pusamania Borneo FC: Bayu Cahyo Wibowo, Usep Munandar, Mujib Ridwan, Bagus Nirwanto, Muhammad Nizar, Danilo Fernando, Arie Supriyatna, Feri Aman Saragih, Febri Setiadi, Fernando Gaston Soler. (ars/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Delapan Besar DU, Persis Solo Ditahan Imbang Borneo FC
Bola Indonesia 3 Oktober 2014, 19:10
-
Tekuk PS Bangka 3-0 , Persis Solo Lolos 8 Besar Divisi Utama
Bola Indonesia 28 September 2014, 21:25
-
16 Besar Divisi Utama, Persis Solo Bantai PSPS 4-1
Bola Indonesia 6 September 2014, 22:43
-
Persida Bersyukur Bisa Bertahan di Divisi Utama
Bola Indonesia 25 Agustus 2014, 14:45
-
Freddy Beber Kunci Sukses Persida Hajar PSMP
Bola Indonesia 23 Agustus 2014, 18:52
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR