Adalah eks pelatih raksasa Brasil Sao Paulo, Claudio Barcelos de Jesus yang didatangkan untuk menangani Persipura U-21 di ajang Indonesia Super League (ISL) U-21 2015.
"Kami sudah mengontraknya. Hadirnya pelatih asal Brasil ini bisa melatih anak-anak Persipura U-21 supaya nantinya ada pemain yang siap pakai dan mengurangi pemakaian pemain asing," ujar Ketua Umum Persipura, Benhur Tommy Mano.
"Kalau ada pemain di tim senior yang cedera, tinggal ambil saja dari tim Persipura U-21. Mereka akan dibuat sebagai pemain siap pakai," imbuhnya.
Penunjukan Barcelos ini sekaligus membuat Persipura kini memiliki dua pelatih asing asal Brasil. Sebelumnya Osvaldo Lessa ditunjuk manajemen untuk membesut tim utama yang diisi Boaz Solossa cs. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditinggal Jae Hoon, Persipura Andalkan Dede Sulaiman
Bola Indonesia 11 Februari 2015, 21:36
-
Eks Pelatih Sao Paulo Tangani Persipura U-21
Bola Indonesia 11 Februari 2015, 16:26
-
Bio Paulin Selangkah Lagi Jadi Warga Negara Indonesia
Bola Indonesia 6 Februari 2015, 18:18
-
Persipura Tunggu Pulihnya Lim Jun Sik
Bola Indonesia 6 Februari 2015, 18:05
-
Persipura Akui Bakal Dihadang Jadwal Padat
Bola Indonesia 6 Februari 2015, 17:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR