Persebaya United menegaskan Evan juga siap untuk dimainkan dalam pertandingan menentukan kontra Persib Bandung, Minggu (6/9) besok malam. Asisten pelatih Troy Medicana menyebut bahwa Evan telah siap main 90 menit. Itu dibuktikan dengan penampilan Evan selama full time dalam pertandingan lawan Martapura FC.
"Saya juga nggak nyangka Evan main 90 menit. Saya kira 60 menit. Mungkin karena semangatnya sehingga dia bisa main penuh. Setelah pertandingan kemarin, kami juga cek kakinya. Ternyata nggak ada masalah," jelas Troy kepada wartawan, Sabtu (5/9).
Jika Evan sudah siap main penuh, lain halnya dengan Slamet Nur Cahyono yang masih diragukan. Slamet mengalami cedera saat Persebaya United ditahan Martapura FC. "Memang dia sudah bisa jalan lagi. Tapi kita akan lihat kondisinya hingga besok siang," tutur dr Heri Siswanto, dokter tim Persebaya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evan Dimas Bugar, Slamet Masih Fifty-fifty
Bola Indonesia 5 September 2015, 14:05
-
Reuni Taufiq dengan Eks Persebaya 1927
Bola Indonesia 5 September 2015, 09:55
-
Persebaya United Ternyata Terbebani Target Menang
Bola Indonesia 3 September 2015, 15:16
-
Persebaya United Akui Paksa Evan untuk Main
Bola Indonesia 2 September 2015, 20:43
-
Persebaya United Sebut Evan Dimas Siap Main
Bola Indonesia 2 September 2015, 08:18
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR