Karena itu, Fabiano tidak henti-hentinya memompa semangat rekan-rekanya agar mampu mengamankan poin ketika bertemu dalam lanjutan kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2013-2014, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat (30/5). Bahkan, Fabiano menilai jika laga bakal berjalan sengit.
"Persik pasti punya motivasi tinggi. Sebab, mereka ingin mendapatkan poin untuk memperbaiki peringkat. Hal yang sama, pun kami alami," kata Fabiano.
"Mereka pasti tampil lebih semangat supaya bisa terhindar dari degradasi. Persija juga pernah berada di posisi tersebut pada musim lalu. Sehingga saya tahu bagaimana rasanya. Pemain lawan pasti akan termotivasi hingga dua kali lipat supaya bisa lolos," imbuhnya.
Sosok asal Brasil tersebut menilai, jika Macan Putih- julukan Persik- memiliki lini depan yang bagus. Sehingga, tidak boleh memandang lawan dengan ringan.
"Kami harus kerja keras dan konsentrasi. Pemain depan mereka memiliki kecepatan. Tapi, kami harus mengambil resiko dengan menyerang mereka. Saya berharap bisa mengamankan tiga poin," tuntasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Dijamu PBR, Arema Dilanda Persoalan Serius
Bola Indonesia 29 Mei 2014, 23:16
-
Suharno Terus Benahi Kelemahan Arema Cronus
Bola Indonesia 29 Mei 2014, 23:10
-
Persija Belum Beri Kepastian Pada Babatunde Ibrahim
Bola Indonesia 29 Mei 2014, 22:58
-
Fabiano Beltrame Siap Redam Persik Kediri
Bola Indonesia 29 Mei 2014, 22:34
-
Persipura Target Curi Poin Dari PSM Makassar
Bola Indonesia 29 Mei 2014, 21:50
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR