Bola.net - - Winger Persib Bandung, Febri Hariyadi mengaku akan tampil maksimal pada laga melawan Persija Jakarta, Sabtu (30/6/2018). Dia tak mau pulang dengan tangan hampa alias wajib merebut poin penuh.
Pertandingan antara Persib versus Macan Kemayoran merupakan laga tunda pekan keenam Gojek Liga 1 bersama Bukalapak. Duel tersebut bakal tersaji di Stadion PTIK. Bagi Perasib, ini adalah lawatan pertama mereka ke Jakarta setelah terakhir kali terjadi di tahun 2014.
Jelang laga, Febri menegaskan timnya datang ke Jakarta untuk mencuri poin penuh. Untuk itu, dia dan rekan-rekannya bakal berusaha keras agar bisa mengalahkan Persija.
"Saya sebagai pemain dan pemain yang lainnya akan berusaha semakismal mungkin di lapangan untuk mengamankan tiga poin, karena kami datang kesini bukan hanya untuk bermain biasa, tapi untuk kerja keras di lapangan dan mengamankan tiga poin," ujar Febri.
Lebih lanjut, winger Timnas Indonesia U-23 ini mengatakan, duel melawan Persija akan berbeda dari laga-laga lainnya. Sebab, hubungan yang kurang harmonis dari kedua suporter menjadi salah satu penyebabnya.
"Untuk pertandingan besok mungkin yang berbeda tentunya adalah atmosfer di luar lapangan karena seperti yang kita ketahui bahwa Persib dan Persija dari dulu memang agak sedikit memanas di luar lapangan," kata Febri.
Persib Siap Tempur

"Pada dasarnya kami sudah siap untuk bertanding besok. Kondisi pemain hampir full, hanya Supardi yang absen dan saya kira besok kami akan fight untuk menghadapi Persija," tutur Anwar.
Saksikan Video Menarik Ini

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Febri Hariyadi: Persib ke Jakarta untuk Menang!
Bola Indonesia 29 Juni 2018, 20:33
-
Plus dan Minus Kondisi Persib Jelang Lawan Persija
Bola Indonesia 29 Juni 2018, 19:20
-
Terakhir 2014, Akhirnya Persib Main di Jakarta Lagi
Bola Indonesia 29 Juni 2018, 17:05
-
Penggunaan VAR di Piala Dunia 2018 Menurut Riko Simanjuntak
Bola Indonesia 29 Juni 2018, 15:03
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR