Bola.net - - Pelatih Mitra Kukar, Rahmad Darmawan tidak kecewa atas kegagalan Fernando Rodriguez dalam mengeksekusi penalti. RD -sapaan akrabnya- menilai wajar jika penyerang asal Spanyol tersebut tak mampu melaksanakan tugasnya dengan baik.
Mitra Kukar mendapat peluang mencetak gol melalui titik putih setelah bola mengenai tangan Rohid Chand pada menit 68. Tapi tendangan Fernando Rodriguez mampu ditepis oleh penjaga gawang Persija, Andritany Ardhiyasa.
"Mengenai tugas penalti memang sudah dari meeting kami serahkan kepada Fernando [Rodriguez] dan penendang kedua itu David," kata RD usai pertandingan.
"Kalau kemudian terjadi tidak masuk, itu hal yang mungkin bisa terjadi terhadap siapa saja. Bahkan seorang Cristiano Ronaldo atau Messi pun pernah melakukan itu," imbuhnya.
Tak Pengaruhi Permainan
RD menegaskan bahwa kegagalan Fernando Rodriguez tidak memberikan dampak yang signifikan terhadap penampilan Naga Mekes. Mereka tetap berjuang dan mengerahkan segala kemampuannya hingga penghujung laga.
Bahkan pada menit-menit akhir Mitra Kukar mampu mencetak gol balasan ke gawang Persija. Tetapi mereka tidak punya banyak waktu untuk menyamakan kedudukan sehingga Persija keluar sebagai pemenang.
"Mengenai efek penalti tidak masuk kami tak terlalu berpengaruh ya, kita masih terus termotivasi dan buktinya tadi kami bisa membuat satu gol tadi," lanjut RD.
"Dan kami mencoba untuk melakukan beberapa pergantian untuk mengubah permainan dengan lebih menyerang lagi. Tapi memang kita dibatasi dengan waktu yang terus habis," tandasnya.
Video Menarik
Ratusan Jakmania merayakan keberhasilan Persija Jakarta juara di Bundaran HI, Minggu (9/12/2018).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Juara Liga 1, Ini 5 Fakta Yang Mungkin Kalian Belum Tahu
Bola Indonesia 10 Desember 2018, 17:13
-
Kasus Pengaturan Skor Bukan Hal yang Baru Bagi RD
Bola Indonesia 10 Desember 2018, 08:30
-
Highlights Liga 1: Persija Jakarta 2-1 Mitra Kukar
Open Play 10 Desember 2018, 02:02
-
Gagal Penalti, RD Tak Mau Salahkan Fernando Rodiriguez
Bola Indonesia 10 Desember 2018, 01:23
-
Dua Gol Persija Dinilai Berbau Pelanggaran, RD Protes Kepemimpinan Wasit
Bola Indonesia 10 Desember 2018, 00:33
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR