
Giroud mengatakan, The Gunners sempat tampil kurang menggigit di babak pertama. Namun, pelatih Arsene Wenger melakukan perubahan yang berdampak signifikan.
“Kita sempat tertahan di babak pertama yang sedikit melahirkan gol. Tapi kami melakukan perubahan di babak kedua dan tampil lebih disiplin,” kata penyerang asal Prancis tersebut kepada Bola.net.
Di laga malam tadi Giroud menciptakan dua gol bagi kemenangan tim Meriam London. Soal golnya tersebut, Giroud merasa itu sudah menjadi tugasnya.
“Saya hanya melakukan tugas saja,” pungkas pemain bernomor punggung 12 itu. Arsenal sendiri menang 7-0 atas Boaz Solossa dan kawan-kawan di laga tersebut. (hug/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Telak Dari Arsenal, Jacksen Sampaikan Permintaan Maaf
Tim Nasional 14 Juli 2013, 23:53 -
Pemain Muda Arsenal Diyakini Lebih Siap Hadapi Kompetisi
Tim Nasional 14 Juli 2013, 23:39 -
Giroud: Kami Lebih Disiplin di Babak Kedua
Bola Indonesia 14 Juli 2013, 22:59 -
Review: Pesta Gol Arsenal di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 14 Juli 2013, 22:46 -
HT Review: Walcott Bawa Arsenal Unggul di Babak Pertama
Tim Nasional 14 Juli 2013, 21:34
LATEST UPDATE
-
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55 -
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR