Sampai dengan saat ini belum ada keterangan yang pasti tentang siapa saja klub Indonesia Super League (ISL) yang berpartisipasi pada turnamen ini. Kubu Laskar Joko Samudro juga tak mau berspekulasi. Mereka memutuskan untuk menunggu arah angin.
Menurut manajer Bagoes Cahyo Yuwono, Jika banyak klub ISL yang turun pada turnamen ini, maka dipastikan anak asuh Liestiadi juga akan ikut. Sebab mereka beranggapan, kualitas turnamen ini juga makin meningkat dengan banyaknya klub ISL yang berpartisipasi.
"Kalau hanya sedikit klub ISL yang ikut, tentu turnamen ini kurang menarik. Kami juga tak mau ikut. Sikap kami saat ini adalah menunggu kejelasan turnamen Piala Presiden dari pihak Mahaka Sporta. Kami juga menantikan keikutsertaan sesama tim ISL di turnamen ini," terang Bagoes. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gresik United Ikut Piala Presiden Dengan Syarat
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 19:13 -
Gresik United Bisa Kumpulkan Tim Sewaktu-waktu
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 18:03 -
Gresik United Desak Kepastian Piala Presiden
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 16:21 -
Gresik United Belum Pasti Ikut Piala Presiden
Bola Indonesia 19 Juni 2015, 15:09 -
Gresik United Nantikan Rekomendasi Resmi PSSI untuk Piala Presiden
Bola Indonesia 18 Juni 2015, 15:05
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR