"Ya kita siapkan pengganti bagi Yu," ujar Pelatih Semen Padang, .
"Kita akan maksimalkan pemain lain," sambungnya.
Lebih lanjut, Nilmaiizar mengakui peran krusial Yu dalam menggalang lini tengah Semen Padang. Namun, ia optimistis, pemain lain bisa mengisi posisi gelandang bertenaga kuda ini.
"Jangan sampai kalau Yu tak main kita sedih berlarut-larut. Nanti pemain lain dianggap tak punya apa-apa," sambungnya.
Semen Padang sendiri bakal menghadapi PS TNI pada laga perdana mereka di Grup D babak delapan besar Piala Jenderal Sudirman. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Manahan Solo, Sabtu (12/12) sore.
Sementara itu, Yu bukan satu-satunya pemain yang harus absen pada laga ini. Ricky Ohorella juga harus menepi. Bek sayap kiri ini mengalami cedera otot paha.
"Sementara, kondisi Saepulloh Maulana kita akan lihat dulu," tandas Nilmaizar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi PS TNI, Semen Padang Tanpa Yu Hyun-Koo
Bola Indonesia 11 Desember 2015, 22:30
-
Semen Padang Tak Trauma Kegagalan Adu Penalti
Bola Indonesia 11 Desember 2015, 18:12
-
Semen Padang Tak Gentar 'Teror' Suporter PS TNI
Bola Indonesia 11 Desember 2015, 16:41
-
Semen Padang Puji Permainan PS TNI
Bola Indonesia 11 Desember 2015, 15:44
-
Hadapi Semen Padang, PS TNI Tak Full Team
Bola Indonesia 11 Desember 2015, 13:57
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR