
"PSSI akan mengirim delegasi untuk menjelaskan permasalahan sepak bola di Indonesia. Selain kami, dua orang delegasi FIFA, yang hadir dalam KLB Palangkaraya, 10 Desember lalu, juga sudah mendapat informasi lengkap mengenai permasalahan yang terjadi," ujar salah seorang anggota Komite Eksekutif PSSI, Bob Hippy.
Menurut Bob, banyak hal yang disampaikan PSSI membuat dua delegasi FIFA yang hadir di KLB itu terkejut. Mereka umumnya baru mengetahui kondisi terkini sepak bola Indonesia setelah mendapat penjelasan dari PSSI.
"Mengenai buntunya kesepakatan masalah voter misalnya. Mereka baru paham bahwa ada banyak perubahan antara voter KLB Solo, Juli 2011 lalu, dan Kongres Tahunan PSSI, medio Maret 2012 lalu. Mereka juga baru memahami alasan kita yang bersikeras mematuhi statuta," tandas Bob.
Sebelumnya, Selasa (11/12) malam, Bob bersama beberapa delegasi PSSI lainnya telah bertolak ke Jepang. Tim yang juga beranggotakan Djohar Arifin, Farid Rahman, Halim Mahfudz dan Sihar Sitorus ini bakal menjelaskan perkembangan terakhir kondisi sepak bola Indonesia. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadiri Sidang Exco FIFA, PSSI Kirim Delegasi ke Jepang
Bola Indonesia 12 Desember 2012, 20:00
-
Pengembalian 4 Mantan Exco ke PSSI Diatur Oleh Exco
Bola Indonesia 10 Desember 2012, 13:43
-
FIFA Terkejut Dengar Penjelasan PSSI
Bola Indonesia 10 Desember 2012, 10:09
-
'KLB Palangkaraya Tetap Mengacu Statuta'
Bola Indonesia 6 Desember 2012, 15:36
-
PSSI Belum Siapkan Skuad ke Piala Asia 2013
Tim Nasional 5 Desember 2012, 16:17
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR