
Bola.net - PT. Liga Indonesia Baru (LIB) tidak memenuhi tuntutan klub agar hak komersial kembali dinaikan. Operator kompetisi memutuskan besarannya tetap Rp800 juta.
Hal itu disampaikan dalam manager meeting dengan klub, Jumat (10/8/2020). Padahal, klub meminta agar angkanya di atas Rp1 Miliar.
Bagi PSIS Semarang, hak komersial Rp800 juta sebenarnya masih kurang untuk memenuhi kebutuhan klub. Bahkan, mau tidak mau manajemen harus menutupi kekurangannya.
"Kami sudah berhitung betul dengan skema Rp800 juta itu memang berat bagi kami," kata Wahyu 'Liluk' Winarto kepada Bola.net.
"Bahkan kami hitung-hitungannya bisa nombok," General Manager PSIS Semarang itu menambahkan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Berhitung Lagi
Sehingga, menurut Liluk, pihaknya perlu membicarakan lagi masalah keuangan dalam rapat internal. Sehingga, kemungkinan besar sektor finansial harus ditata ulang.
"Makanya sebelumnya kami akan berhitung betul lagi bahwa ini sudah nggak naik," jelas Liluk.
"Makanya nanti kami rapat dengan manajemen, keuangan kami susun dengan baik," tandas anggota DPRD Kota Semarang itu.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panser Biru dan Snex Dukung Keputusan PSIS Bermarkas di Stadion Citarum
Bola Indonesia 11 Agustus 2020, 01:44
-
Hak Komersial Hanya Rp800 Juta, PSIS Akan Susun Ulang Keuangan
Bola Indonesia 11 Agustus 2020, 00:44
-
PSIS Belum Putuskan Jadwal Latihan, Manajemen Tunggu Hasil Rapat
Bola Indonesia 10 Agustus 2020, 20:16
-
PSIS Tetap Gunakan Stadion Citarum sebagai Homebase
Bola Indonesia 8 Agustus 2020, 15:45
-
PSIS Segera Tindaklanjuti Hasil Manager Meeting dengan LIB
Bola Indonesia 8 Agustus 2020, 15:33
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


















KOMENTAR