Bola.net - Persib Bandung hanya bisa bermain imbang lawan PSM Makasar di pertandingan pekan ke-21 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Senin (04/12/2023) malam WIB.
ersib dan PSM sama-sama bermain terbuka. Keduanya saling serang tapi kesulitan untuk menciptakan peluang peluang nyata.
Peluang terbaik didapatkan tembakan Yakob Sayuri. Saat itu bola tembakannya mengenai tiang gawang saja.
Dengan hasil imbang ini, Persib sekarang mengemas 39 poin dan naik ke peringkat dua klasemen sementara BRI Liga 1 2023/2024. Sementara itu PSM ada di posisi 10 dengan raihan 27 angka.
Baca laporan jalannya pertandingan di bawah ini Bolaneters.
Babak Pertama
Persib Bandung langsung tancap gas begitu laga dimulai. Mereka menekan pertahanan PSM Makassar.
Menit ketujuh, peluang apik didapat Persib dari free kick Ciro. Dari luar kotak penalti, ia melepas tembakan ke sudut kiri gawang tapi bola masih bisa ditepis kiper PSM.
Setelah itu PSM bangkit. Mereka mulai bisa menekan pertahanan Persib.
Pada menit ke-25 giliran PSM yang mendapat peluang. Tembakan Yakob Sayuri dari luar kotak penalti tak bisa dibendung Teja. Untungnya, bola cuma menghantam tiang gawang saja.
Persib dan PSM kemudian saling adu serangan. Laga pun berjalan dengan intens.
Namun pada akhirnya tak ada gol tercipta di babak pertama. Persib Bandung 0-0 PSM Makassar.
Babak Kedua
Di babak kedua, duel Persib Bandung vs PSM Makassar ini terus berlangsung dengan intens. Kedua tim sama-sama saling serang.
Namun kedua tim kesulitan untuk menciptakan peluang nyata di awal-awal laga babak kedua ini. Mereka sama-sama kesulitan mendapatkan final pass.
Memasuki pertengahan babak kedua, PSM dan Persib sama-sama mengganti taktiknya. Mereka juga melakukan pergantian pemain.
Mansaray kemudian coba melepas tembakan keras dari luar kotak penalti untuk memecah kebuntuan pada menit ke-87. Tapi bola masih melenceng ke sisi kanan luar gawang.
Pada kedua tim tetap sama-sama tak bisa mencetak gol di 45 menit kedua. Persib Bandung 0-0 PSM Makassar.
Susunan Pemain
Persib Bandung: Teja Paku Alam; Rezaldi Hehanusa, Nick Kuipers, Victor Igbonefo, Edo Febriansah, Dedi Kusnandar, Rachmat Irianto, Ciro Alves, Marc Klok, Beckham Putra, David da Silva
Pelatih: Bojan Hodak
PSM Makassar: Reza Arya Pratama; Safrudin Tahar, Yuran, Muhammad Daffa Salman Zahran Sidik, Akbar Tanjung, Muhammad Arfan, Adilson Silva, Yakob Sayuri, Kenzo Nambu, Yance Sayuri, Victor Mansaray
Pelatih: Bernardo Tavares
Klasemen Liga 1
Baca Juga:
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor BRI Liga 1 2023/2024
- Hasil BRI Liga 1, Bali United vs Arema FC: Skor 3-2
- Ricuh Suporter PSIS vs PSS: 8 Jahitan di Kepala Yoyok Sukawi, Janji Evaluasi Besar-Besaran
- Video Suporter Persija Turun Lapangan dan Hampiri Pemain Macan Kemayoran
- Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2023/2024
- Hasil BRI Liga 1 2023/2024 Persija Jakarta vs Persita Tangerang: Skor 1-1
- Hasil BRI Liga 1: PSIS Menang, Bhayangkara FC Masih Terbenam di Posisi Juru Kunci
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil BRI Liga 1 Persib Bandung vs PSM Makassar: Skor 0-0
Bola Indonesia 4 Desember 2023, 21:00
-
Prediksi BRI Liga 1: Persib Bandung vs PSM Makassar 4 Desember 2023
Bola Indonesia 4 Desember 2023, 07:20
-
BRI Liga 1: Bomber Maut Persib Nafsu Putus Hattrick Kekalahan dari PSM
Bola Indonesia 2 Desember 2023, 22:09
-
BRI Liga 1: Misi Marc Klok, Balaskan Kekalahan Persib dari PSM
Bola Indonesia 2 Desember 2023, 21:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR