Bola.net - - Pelatih Persela Lamongan, Herry Kiswanto menganggap timnya kurang beruntung saat dikalahkan Madura United. Sebab Laskar Joko Tingkir sebenarnya mampu menciptakan banyak peluang.
"Jalannya pertandingan selama sembilan puluh menit sudah cukup baik, saling menyerang, saling menekan dan banyak juga peluang dari kedua belah pihak. Kami memang agak kurang beruntung dalam hal mencetak gol," ungkap Herkis.
Namun ia kekalahan yang dialami oleh Choirul Huda dan kolega juga tidak lepas dari kelemahan timnya dalam mengantisipasi umpan set pieces. Sehingga hal itu akan menjadi pekerjaan rumah bagi mantan arsitek PSS Sleman tersebut.
"Kita memang kurang siap depending dalam set pieces. Itu perlu diperbaiki lagi supaya tetap konsentrasi dan bisa mengambil bola dengan baik," imbuhnya.
Soal Ivan Carlos yang harus menerima kartu kuning dalam pertandingan melawan Madura. Ia cukup menyayangkan meskipun ia sadar bahwa hal itu di luar kendalinya sebagai pelatih. Ia hanya berharap ke depan bisa lebih baik.
"Jadi ini pelajaran buat ke depan harus lebih bagus lagi, lebih cool lagi, sehingga lebih fokus lagi dalam menciptakan gol. Jadi hal-hal yang seperti itu tidak perlu terulang karena Carlos sangat dibutuhkan," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Herkis Anggap Persela Kurang Beruntung
Bola Indonesia 4 Agustus 2017, 20:25
-
Samsul Arif Kecewa Persela Gagal Curi Poin
Bola Indonesia 4 Agustus 2017, 20:23
-
Gomes Akui Madura United Sulit Kalahkan Persela
Bola Indonesia 4 Agustus 2017, 19:26
-
Persela Anggap Madura United Tim Berbahaya
Bola Indonesia 4 Agustus 2017, 01:25
-
Persela Bisa Andalkan Ivan Carlos di Madura
Bola Indonesia 3 Agustus 2017, 18:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR