Bola.net - - Pelatih Persela Lamongan Herry Kiswanto belum memikirkan persiapan timnya di putaran kedua. Meskipun beberapa tim mulai melakukan bongkar pasang pemain jelang pembukaan jendela transfer.
Menurut mantan arsitek PSS Sleman tersebut, pihaknya memilih fokus untuk mempersiapkan tim menghadapi pertandingan sisa di putaran pertama Liga 1. Sebab masih ada tiga laga yang harus dilewati tim Kota Soto tersebut.
"Tapi yang jelas sambil berjalan, secara lisan saya sudah ngobrol-ngobrol dengan managemen," ungkap Herkis kepada , Sabtu (15/7).
Dikatakan Herkis, salah satu yang dibicarakan dengan manajemen adalah kekurangan tim. Ia juga menyampaikan apa saja yang dibutuhkan oleh Laskar Joko Tingkir menyambut persaingan di putaran kedua.
"Itu kan berhubungan dengannya dengan budget ya, tentunya kita realistis aja. Tapi saya sudah bicarakan semuanya," tegas Herkis.
Terkait pemain asing, pelatih asal Banda Aceh tersebut belum bersedia memberikan penilaian. Ia juga belum mau membicarakan nasib pemainnya di jendela transfer paruh musim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Herkis Ogah Bahas Nasib Pemain Persela
Bola Indonesia 15 Juli 2017, 23:33
-
Persela Tak Punya Persiapan Khusus Hadapi Bhayangkara FC
Bola Indonesia 15 Juli 2017, 22:01
-
Tantang Persela, Bhayangkara Ekstra Waspada
Bola Indonesia 15 Juli 2017, 00:41
-
Cara Fahmi Al-Ayyubi Hadapi Persaingan di Lamongan
Bola Indonesia 14 Juli 2017, 22:31
-
Bhayangkara Alihkan Fokus ke Persela Lamongan
Bola Indonesia 14 Juli 2017, 18:38
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR